Ini Dia Peserta Olimpiade Muhammadiyah Berprestasi Nasional dari Kabupaten Bogor
Mewakili Jawa Barat pada Olimpiade Muhammadiyah Berprestasi Nasional di Semarang pada 25 - 26 Januari 2025, beberapa peserta dari Muhammadiyah Kabupaten Bogor lolos sebagai finalis. Mereka yang mewakili Muhammadiyah Kabupaten Bogor yaitu Madrasah Mu'allimien Muhammadiyah…
Muhammadiyah Kabupaten Bogor Wakili Jawa Barat di Olimpiade Muhammadiyah Berprestasi Nasional
Muhammadiyah Kabupaten Bogor dalam hal ini Majelis Pendidikan Dasar, Menengah, dan Pendidikan Non Formal (Dikdasmen PNF) ikut hadir dalam Olimpiade Muhammadiyah Berprestasi Nasional (OMBN) pada Jum'at - Sabtu, 25 - 26 Januari 2025 di Semarang.…
Kontingen PDM Kabupaten Bogor meluncur ke Semarang Ikuti Final OMBN 2025
Kontingen PDM Kabupaten Bogor meluncur ke Semarang Ikuti Final OMBN 2025 Kontingen Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kabupaten Bogor berangkat ke Semarang pada Jumat pagi (24/1). Kali ini dalam misi mengikuti final Olimpiade Muhammadiyah Berprestasi Nasional (OMBN)…
Mu’allimien Raih Juara Umum POSMAD 2024 Tingkat Kecamatan Leuwiliang
KAB. BOGOR – Madrasah Tsanawiyah Mu’allimien Muhammadiyah Leuwiliang, meraih gelar juara umum pada kegiatan Pekan Olahraga dan Seni Madrasah (POSMAD) 2024 yang diselenggarakan oleh KKMTs Bogor 18 Kecamatan Leuwiliang di Madrasah Mu’allimien Muhammadiyah Leuwiliang pada…
Aksi Donor Darah Untuk Memupuk Semangat dan Solidaritas kemanusiaan
Leuwiliang - Sebagai salah satu wujud cinta tanah air dan peduli terhadap sesama, Kafilah Penuntun AR. Fachruddin Universitas Muhammadiyah Bogor Raya dan DSD Kabupaten Bogor bekerja sama dengan Komunitas Sahabat Donor Darah (KSDD) dan Palang…
Dinsos Kabupaten Bogor Adakan Bimbingan Untuk Anak Asuh Luar di LKSA Kunci Bahagia
Dinas Sosial Kabupaten Bogor mengadakan Bimbingan untuk Anak Asuh Luar di LKSA (Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak) Kunci Bahagia pada Rabu-Kamis, 24-25 Juli 2024 yang bertempat di Aula Graha Khairu Ummah dengan tema, "Bimbingan Fisik, Mental,…
Bogor Timur Resmi Memilik Universitas dengan Berdirinya Universitas Muhammadiyah Cileungsi (UMCI)
Bogor timur resmi memilik Universitas, yaitu dengan Berdirinya Universitas Muhammadiyah Cileungsi (UMCI), UMCI merupakan kampus resmi yang berdiri di Kecamatan Cileungsi dimulai dengan STT Muhammadiyah Cileungsi yang berdiri pada tahun 2004. Kemudian pada bulan September…